Mengenal Ules Ayam Bali

Ayam ules dapat diartikan sebagai bentuk fisik yang muncul dari seekor ayam karena pengaruh dari gen atau keturunannya, entah dari induk betina atau pun pejantannya. Mari mengenal lebih jauh jenis-jenis ules ayam bali.

Jenis-jenis Ules Ayam Bali Yang Belum Banyak Diketahui

Beragam jenis ayam Ules dan juga memiliki nama-nama yang unik untuk membedakannya. Ulesnya pun muncul bisa dari ujung kepala hingga kaki ayam. Sehingga orang-orang di daerah Bali (tentunya yang mengenal ules) sangat mudah mengingat ayam peliharaan yang mereka miliki ketika hilang.  Ules ayam sering dikaitkan dengan petuah atau manfaat, entah benar atau tidak itu kepercayaan dari setiap individu. Ules ayam bali belum banyak diketahu oleh orang-orang diluar bali.  Untuk itu kami merangkumnya disini.

Ules Jambul

Munculnya bulu yg lebih lebat, juga lebih panjang pada bagian atas kepala ayam seperti benjolan. Bukan juga hanya karena bulu, jambul ini bisa muncul karena kelainan gen tengkorak kepala ayam yang membesar pada bagian atas.

Ules Bangkarna

Seperti namanya Bang dan Karna artinya merah kuping atau telinga. Jadi bisa diartikan sebagai pembawaan dari gen ayam tersebut memunculkan warna merah pada bagian gelambir ayam.

Ules Sangkur

Kelainan pada ekor yang membedakan. Ayam sangkur tidak memiliki ekor seperti ayam pada umunya. Ayam sangkur juga ada berbagai macam seperti sangkur tiding, sangkur udang, sangkur sroyol dan sangkur sempret.

Mutan Pandan

Yaitu munculnya warna putih pada pangkal ekor dari ayam tersebut. Namun pada ayam putih akan tidak nampak, karena sama dengan warna dasar bulunya.

Ules Godeg

Yaitu tumbuhnya bulu pada ruas kaki bersisik, biasanya pada tampak depan. Godeg ada dua jenis yaitu godeg garang dan godeg drupa. Yang membedakanya, Godeg Garang yaitu tumbuhnya bulu pada ruas kaki bersisik dengan jumlah yang relatif sedikit. Godeg Drupa sebaliknya jumlah bulu pada kakinya jumlahnya lebih banyak dan lebat.

Itulah jenis-jenis pada ules ayam bali. Semoga artikel ini dapat membantu anda mendapatkan informasi.

Jika anda pecinta ayam, kami membahas jenis-jenis ayam, seperti ayam bangkok aduan, ayam hias dan lain sebagainya.

Rekomendasi untuk anda 12onlinegaming agen sabung ayam online. Bagi anda yang menyukai pertandingan sabung ayam, kami menyajikannya untuk anda untuk bertaruh dan mendapatkan bonus 100% 7x win beruntun.

Kiriman serupa